Selasa, 22 November 2011

Tips Pacaran jarak jauh

Anda tidak perlu sedih, jika pacar memang harus pindah ke kota lain maka sebaiknya anda pun bersiap-siap mengisi kekosongan yang akan terjadi terutama suasana sepi yang muncul di minggu-minggu pertama kepergiannya.
Berikut ini beberapa tips yang bisa membantu anda saat mengalami kegalauan saat berpacaran jarak jauh.
1. Cari aktifitas tambahan
Aktifitas tambahan ini berguna agar anda tidak terlalu sering memikirkan si dia di tempat lain. Ikuti kursus-kursus seperti kursus musik atau kursus memasak, selain menambah wawawan anda juga tidak terlalu terbawa perasaan rindu.
2. Komitmen untuk setia
Jangan berpikiran bahwa disana dia juga tidak akan setia dan kemudian membenarkan diri anda untuk selingkuh. Hindari apapun yang akan membuat anda merasa bersalah dikemudian hari.
3. Saling percaya, terbuka dan tetap berkomunikasi
Hubungan yang berhasil adalah jika ada saling percaya dan tetap berkomunikasi walaupun jarak memisahkan. Jangan pesimis dan terbuka dengan perasaan yang anda alami. Bicarakan dengan kekasih anda apa-apa yang menggangu pikiran anda selama si dia di luar kota.
4. Gunakan teknologi
Saat ini teknologi nirkabel semakin canggih dan juga murah. Jangan menunggu di telpon, kalau merasa rindu telpon atau sms bilang kangen. Tetap tunjukkan perhatian seperti sedia kala sewaktu doi masih di dekat anda.
5. Kreatif
Kadang cara-cara yang unik dan lucu yang mewakili perasaan anda akan menggugah doi dan membuatnya semakin cinta. Misalnya kirimkan kata-kata lucu, e-card lucu setiap hari berisi kata-kata mutiara cinta, puisi cinta romantis atau kirimkan ke alamat doi hadiah dadakan atau apa saja yang membuatnya surprise dan makin cinta.
Yang paling penting dalam memasuki hubungan pacaran jarak jauh adalah persiapkan diri anda secara mental terhadap kemungkinan-kemungkinan yang akan terjadi di masa depan. Meski anda perlu tahu tanda-tanda pasangan anda mulai selingkuh anda harus tetap berpikir positif dan berdoa kepada Tuhan agar secepatnya dipertemukan kembali.

Puisi puisi Cinta


              Kau yang Disana
     Description: C:\Users\Rhanyrose's\Downloads\puisi-cinta_files\xat_hearts.jpg


 Apa kabar sayangku
Kau yang nun jauh di mata
Kau yang tak pernah aku lihat lagi

Senyum mu... Tawa mu dan aroma tubuh mu
Tak kan pernah hilang di hatiku
Takkan pernah kubiarkan cinta mu tenggelam
Hanya karna jarak yang membuat kita tak bersama lagi

Ingin ku rajut kembali asrama sperti yang dulu Disaat kita selalu mengungkapkan isi hati kita
Disaat kita berbagi suka duka

Andai saja ku bisa mengubah takdir ini
Takkan ku biarkan kau pergi jauh dari ku
Takkan ku biarkan kau menghilang dari pandanganku
Ku ingin kau kembali di sisiku....

Semoga cinta kita takkan pernah pudar
Seiring berjalannya waktu
Semoga Kau dan aku tetap menjadi satu
Walai cobaan ini terasa berat....

Biarkan cinta kita tetap menyatu
Meskipun kita tak bisa mengungkap isi hati
Biarkan Jarak menjadi penghalang mata kita...
Tetapi Hati kita takkan pernah berpisah....



Description: C:\Users\Rhanyrose's\Downloads\puisi-cinta_files\puisi-cinta-kerinduan1.jpg

 kini bibirku tlah beku, tak mampu lagi berucap
mataku tlah terpejam, tak mampu lagi menatapmu
tak sediqitpun keberanianku tuk berhadap denganmu

kau bukan lagi sahabatku yg dulu
sadarkah, sgala yg tlah ku beri slama ni,,
smua itu ku lakukan karena kau sahabatku
namun kau tlah salah mengartikannya

kau fikir ini cinta?? kau salah!!
bagaikan seorang seniman besar
yang tlah berhasil menyelesaikan karya terindahnya
kau pamerkan semua ini pada orang sekitarmu

dengan paras kemenanganmu
kau paparkan bahwa aku mencintaimu
sadarlah,, ini hanyalah rasa persahabatan
bedakan antara sahabat dan cinta

aku hanya seorang teman
yang sekedar ingin menjadi sahabat terbaikmu
namun apa yang kau lakukan
kau hancurkan semua,,

sikap dinginmu yang sengaja kau tunjukkan
sebagai rasa protesmu akan cinta,,
cinta yang sebenarnya tak pernah ada
jauh dalam hatiku,, aku rindu akan dirimu yg dulu




         Masih...
Description: C:\Users\Rhanyrose's\Downloads\puisi-cinta_files\love-550x367.jpg


  Masih lekat kuingat saat kau menangis
Sadari bahwa dirimu seorang wanita
Hanya bisa berharap dan bermimpi tentang cinta

Masih lekat juga kuingat saat ku tersiksa
Betapa aku cinta tapi tak mampu bersuara
Hanya bisa pandangi dan kagumi kehadiranmu
Betapa hati mendadak sepi saat kau tak menyapa

Baru kemarin taman ini berbunga, dan sekarang mulai layu
Esok adalah perpisahan,
oh…mengapa keberanian ini tak juga datang

Akankah kukehilanganmu sebelum nyatakan semua
Sementara ku tak yakin tangis itu untukku
Aku hanyalah manusia biasa bertubuhkan pria
Untuk cinta… ku juga takut tak berbalas sepertimu

Maafkan aku yang tak punya cukup keberanian
Sementara sinarmu begitu menyilaukan mata
Maafkan aku yang t’lah biarkanmu menangis
Sementara aku, ada sedikit keyakinan tangis itu karenaku

Maafkan aku, t’lah sempat sedihkanmu
Sementara aku begitu sayangimu
Percayalah… bahwa itu semua t’lah berlalu
Takkan ada lagi sedih karenaku, aku berjanji

Percayalah… kau tak akan kehilanganku
Karna ku juga takut kehilanganmu
Jika satu saat cinta ini memang harus berakhir
Percayalah itu karna hidup memang tak abadi


      G1RLz in My Live
 
 Q Tenggelam dalam Palung Pesonamu Dalam Torehan dalam rOna Merah Cakrawala Wajahmu SeAkan Tangis dan tawa Menyatu Yang T’akan terpisahkan Gelombang Samudera Cemburu

Q terjatuh dari K’tinggian tatapan Matamu Dalam Pancaran Lukisan binar Purnama di K’dalaman Indah Matamu SeAkan Terhipnotis kilau Senyumanmu Yang T’ akan Terhapus Dinginnya Embun- embun Pagi’

Q terjerembab Semak belukan di Untaian Hitam Rambutmu
Dalam Rengkuhan Sayap-sayap Lembutmu
Se – akan terbang di Hembusan Nafasmu
Yang T’akan Terhempas Tiupan Asmara

Aq tau,….
Aq T’lah jatuh Dalam Jurang Cintamu
Kala Q tOrehkan Namamu Di setiap daun Di iStama Mimpiq
Dan Di Stiap Tetesan Darahq……

  Rindu
kw brtanya pda Q tntang rindu...
tntang jrak yg psahkn Qta
tntang wkt
yg mngalir bgitu cepat
kw brtanya pda Q tntang cinta...
tntang indah yg Qta pnya
tntang senyum
yg mrekah bgitu indah

kw brtanya pda Q tntang mimpi.....
tntang angan di ujung sna
tntang damai
yng tercipta bgitu indah

aQ hnya trdiam mndngar mu brsuara
aQ embritau mu 1 hal....

"I don't forget me"









ciNta itu….

ketiKa qu sLh..
dia sLaLU maafkN qu..

ketIka qu mrH…
dia sLaLu trsenYum untukKu,,

keTika qu sAkiti,,
dia sLaLu beriKn yg trbAik untuKKU…

ketiKa aq perGi,,
dia msH ‘n akn sLaLu menunGGuku,,

dan ketika cinta itu trgantikan yg Lain…..
CintanYa msH ‘n sLaLU untukku…

krn….

diaLh cinta itu…….!!!!


prnahkah u merasakn, bhwa u mencintai ssorg?
Mski u tau ia tak sndiri lgi,& mski u tau cintamu tak mngkin terblas?
Tpi u ttap mncintaix.
Prnhkah u merasakn,bhwa u sanggup melakukn ap sja demi ssorg yg u
cintai,
Mski u tau ia tak akn prnah pduli ataupun ia pduli n mengerti,
Tpi ia ttap prgi.
Prnahkah u merasakn hebatx cinta,
Trsenxum kala trluka, menangis kala bahagia, bersedih kala brsma,
trtawa kala brpisah.

Aq pernah!
Aq pernah trsenxum mski q terluka!
Krna q yakhin Tuhan tak mnjadiknx untk q.
Aq prnah menangis kala bahagia, krna q tkut kebahagiaan cinta ini akn
sirna bgtu sja.
Aq jg prnah trtawa saat brpisah dgnx, krna skali lgi, cinta tak hrus
memiliki & Tuhan psti tlah mnxiapkn cinta yg lain untk mu.
U ttap bsa mncintaix, mski ia tak dpt kau rengkuh dlm pluknmu.




        CINTA TAK TERLIHAT

knpa qta mnutup mta ktika qta tdr?
ktika qta mnangis?
ktika qta mmbyngkn?.
it krna akl trindh d dunia ini TDK TERLIHAT..
Ktika qta mnemukn ssorg yg k uniknx SEJALAN dg qta..qta brgabung dgx &
jtuh k dlm suatu keanehan srupa yg d namakn CINTA.
ad hal2 yg tdk ingin qta lpskn..org2 yg tdk ingin qta tingglkn..tpi
ingatlah..mlepskn BUKAN akhir dri dunia, mlainkn awal dri suatu
khidupn bru.
Kbhagiaan ad untk mrka yg mnangis,mrka yg trsakiti,mrka yg tlh
mncari..& mrka yg tlah mncoba.krna MREKALAH yg bsa mnghargai btpa
pntingx org yg tlh mnxentuh khidupn mreka.
CINTA yg AGUNG?,adlh ktika qta mnitikkn air mta & msih pduli
trhdpx..adlh ktika dy tdk mmperduliknmu & u MASIH mnunggux dg SETIA,
adlh ktika dy mulai mncintai org lain & qta MASIH bsa trsenxum sembari
brkata " aq turut brbhagia untkmu ".
Apbila cinta tdk brhasil..bbskn dirimu biarkn htimu kmbli melebrkn
sayapx & terbang k alam bebs lgi..ingatlah.. bhwa u mngkin mnemukn
cinta & khilangnx..tpi ktika cinta it mati, u TDK prlu mati brsmax.
Org trkuat BUKAN mreka yg slalu menang, MELAINKAN mrka yg ttap tegar
ktika mreka jatuh..entah bgaimna dlm prjlnan khidupn, u bljr tntang
dirimu sndiri & mnxadari bhwa pnxesaln tdk sharusx ad.Hnxlah pnghrgaan
abadi ats pilihan2 khidupn yg tlah u buat.
TEMAN SEJATI..mngerti ktika u brkta " aq lpa ", mnunggu slmax ktika u
brkta " tnggu sbntar ", ttap tnggl ktika u brkta " tngglkn aq sndiri
", mmbuka pintu ktika BELUM mngetuk & brkta "bolehkh saya msuk".
MENCINTAI..BUKANlah bgaimna u mendengarkn,melainkn ap yg u
RASAKAN..BUKANLAH bgaimna u melepaskn,melainkn bgaimna cra u
BERTAHAN..
Lebih berbahaya mencucurkn air mta dlm hati, d bndingkn menangis
tersedu - sedu.
Air mata yg keluar dpt d hpus, smentara air mta yg trsembunxi
menggoreskn LUKA yg tdk akn prnah hilang..
Dlm urusn cinta,qta SANGAT JARANG menang..tpi ketika CINTA it TULUS,
mskipun kalah, u TETAP MENANG hnxa krna u berbhagia..dpt mncintai
ssorg..LEBIH dri u mencintai dirimu sndiri..akn tba sa'atx dmna u hrus
brhenti mencintai ssorg BUKAN krna org it brhenti mencintai qta,
MELAINKAN krna qta menxadari bhwa org it akn lbih brbhagia apabila qta
melepasknx.
Apabila u bnar2 mencintai ssorg, jgn lpaskn dy, jgn prcya bhwa mlepskn
SELALU brarti u bnar2 mencintaix MELAINKAN..BERJUANGLAH demi cintamu
itulah CINTA SEJATI.
lbih baik menunggu org yg u inginkn DARIPADA brjln dgn org yg
tersedia.
kadangkala, org yg u cintai adlh org yg PALING menxakiti hatimu kdang
kala, teman yg selama ini tdk prnah u impikn akn mnjdi cinta yg tdk
akn prnh u mengeri dan kadang kala, teman yg hampir u lupakn adlh
cinta yg tdk u sadari..dan bagimu..cinta q it tak trlihat.




Senin, 21 November 2011

Menjadi Guru Yang Profesional

Blog EntriOct 18, '08 12:06 AM
untuk semuanya
Dalam manajemen sumber daya manusia, menjadi profesional adalah tuntutan jabatan, pekerjaan ataupun profesi. Ada satu hal penting yang menjadi aspek bagi sebuah profesi, yaitu sikap profesional dan kualitas kerja. Profesional (dari bahasa Inggris) berarti ahli, pakar, mumpuni dalam bidang yang digeluti.

Menjadi profesional, berarti menjadi ahli dalam bidangnya. Dan seorang ahli, tentunya berkualitas dalam melaksanakan pekerjaannya. Akan tetapi tidak semua Ahli dapat menjadi berkualitas. Karena menjadi berkualitas bukan hanya persoalan ahli, tetapi juga menyangkut persoalan integritas dan personaliti. Dalam perspektif pengembangan sumber daya manusia, menjadi profesional adalah satu kesatuan antara konsep personaliti dan integritas yang dipadupadankan dengan skil atau keahliannya.

Menjadi profesional adalah tuntutan setiap profesi, seperti dokter, insinyur, pilot, ataupun profesi yang telah familiar ditengah masyarakat. Akan tetapi guru...? Sudahkan menjadi profesi dengan kriteria diatas. Guru jelas sebuah profesi. Akan tetapi sudahkah ada sebuah profesi yang profesional...? Minimal menjadi guru harus memiliki keahlian tertentu dan distandarkan secara kode keprofesian. Apabila keahlian tersebut tidak dimiliki, maka tidak dapat disebut guru. Artinya tidak sembarangan orang bisa menjadi guru.

Namun pada kenyataanya, banyak ditemui menjadi guru seperti pilihan profesi terakhir. Kurang bonafide, kalau sudah mentok tidak ada pekerjaan lain atau sebuah status sosial yang lekat dengan kemarginalan, gaji kecil, tidak sejahtera malah dibawah garis kemisikinan. Bahkan guru ada yang dipilih asal comot yang penting ada yang mengajar. Padahal guru adalah operator sebuah kurikulum pendidikan.Ujung tombak pejuang pengentas kebodohan. Bahkan guru adalah mata rantai dan pilar peradaban dan benang merah bagi proses perubahan dan kemajuan suatu masyarakat atau bangsa.

Mengingat guru adalah profesi yang sangat idealis, pertanyaannya adakah guru profesional itu...? Dan bagaimana melahirkan sosok guru yang profesional tersebut...?

Guru Profesional
Kalau mengacu pada konsep di atas, menjadi profesional adalah meramu kualitas dengan intergiritas, menjadi guru pforesional adalah keniscayaan. Namun demikian, profesi guru juga sangat lekat dengan peran yang psikologis, humannis bahkan identik dengan citra kemanusiaan. Karena ibarat sebuah laboratorium, seorang guru seperti ilmuwan yang sedang bereksperimen terhadap nasib anak manusia dan juga suatu bangsa.Ada beberapa kriteria untuk menjadi guru profesional.
Memiliki skill/keahlian dalam mendidik atau mengajar
Menjadi guru mungkin semua orang bisa. Tetapi menjadi guru yang memiliki keahlian dalam mendidikan atau mengajar perlu pendidikan, pelatihan dan jam terbang yang memadai. Dalam kontek diatas, untuk menjadi guru seperti yang dimaksud standar minimal yang harus dimiliki adalah:
  • Memiliki kemampuan intelektual yang memadai
  • Kemampuan memahami visi dan misi pendidikan
  • Keahlian mentrasfer ilmu pengetahuan atau  metodelogi pembelajaran
  • Memahami konsep perkembangan anak/psikologi perkembangan
  • Kemampuan mengorganisir dan problem solving
  • Kreatif dan memiliki seni dalam mendidik
Personaliti Guru
Profesi guru sangat identik dengan peran mendidik seperti membimbing, membina, mengasuh ataupun mengajar. Ibarat sebuah contoh lukisan yang akan ditiru oleh anak didiknya. Baik buruk hasil lukisan tersebut tergantung dari contonya. Guru (digugu dan ditiru)  otomatis menjadi teladan. Melihat peran tersebut, sudah menjadi kemutlakan bahwa guru harus memiliki integritas dan personaliti yang baik dan benar. Hal ini sangat mendasar, karena tugas guru bukan hanya mengajar (transfer knowledge)  tetapi juga menanamkan nilai - nilai dasar dari bangun karakter atau akhlak anak.

Memposisikan profesi guru sebagai  The High Class Profesi
Di negeri ini sudah menjadi realitas umum  guru bukan menjadi profesi yang berkelas baik secara sosial maupun ekonomi. Hal yang biasa, apabila menjadi Teller di sebuah Bank, lebih terlihat high class dibandingkan guru. jika ingin menposisikan profesi guru setara dengan profesi lainnya,  mulai di blow up bahwa profesi guru strata atau derajat yang tinggi dan dihormati dalam masyarakat. Karena mengingat begitu fundamental peran guru bagi proses perubahan dan perbaikan di masyarakat.

Mungkin kita perlu berguru dari sebuah negara yang pernah porak poranda akibat perang. Namun kini telah menjelma menjadi negara maju yang memiliki tingkat kemajuan ekonomi dan teknologi yang sangat tinggi. Jepang merupakan contoh bijak untuk kita tiru. Setelah Jepang kalah dalam perang dunia kedua,  dengan dibom atom dua kota besarnya, Hirohima dan Nagasaki, Jepang menghadapi masa krisis dan kritis kehidupan berbangsa dan bernegara yang sangat parah. Namun ditengah kehancuran akibat perang, ditengah ribuan orang tewas dan porandanya infrastruktur negaranya, Jepang berpikir cerdas untuk memulai dan keluar dari kehancuran perang. Jepang hanya butuh satu keyakinan, untuk bangkit. Berapa guru yang masih hidup...?

Hasilnya setelah berpuluh tahun berikut, semua orang terkesima dengan kemajuan yang dicapai Jepang. Dan tidak bisa dipungkiri, semua perubahan dan kemajuan yang dicapai, ada dibalik sosok Guru yang begitu dihormati dinegeri tersebut.

Kini, lihatlah Indonesia, negara yang sangat kurang respek dengan posisi guru. Negara yang kurang peduli dengan nasib guru. Kini lihatlah hasilnya. Apabila mengacu pada Human Index Development (HDI), Indonesia menjadi negara dengan kualias SDM yang memprihatinkan. Berdasarkan HDI tahun 2007,  Indonesia berada diperingkat 107 dunia dari 177 negara. Bila dibandingkan dengan negara sekitar, tingkat HDI Indonesia jauh tertinggal.Contoh Malaysia berada diperingkat 63,  Thailand 78, dan Singapura 25. Indonesia hanya lebih baik dari Papua Nugini dan Timor Leste yang berada diposisi 145 dan 150.

HDI merupakan potret tahunan untuk melihat perkembangan manusia di suatu negara. HDI adalah kumpulan penilaian dari 3 kategori, yakni kesehatan, pendidikan dan ekonomi. Menjadi jelaslah bahwa, sudah saatnya Indonesia menjadikan sektor pendidikan sebagai prioritas utama dalam program pembangunan. Apabilah hal ini tidak dibenahi, bukan hal mustahil daya saing dan kualitas manusia Indonesia akan lebih rendah dari negara yang baru saja merdeka seperti Vietnam atau Timor Leste.

Program Profesionalisme Guru
  • Pola rekruitmen yang berstandar dan selektif
  • Pelatihan yang terpadu, berjenjang dan berkesinambungan (long life eduction)
  • Penyetaraan pendidikan dan membuat standarisasi mimimum pendidikan
  • Pengembangan diri dan motivasi riset
  • Pengayaan kreatifitas untuk menjadi guru karya (Guru yang bisa menjadi guru)
Peran Manajeman Sekolah
  • Fasilitator program Pelatihan dan Pengembangan profesi
  • Menciptakan jenjang karir yang fair dan terbuka
  • Membangun manajemen dan sistem ketenagaan yang baku
  • Membangun sistem kesejahteraan guru berbasis prestasi